Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

√Cara Blokir Teman di Facebook

Cara Blokir Teman di Facebook - Hallo para sedulur semuanya, gimana kabar kalian? Semoga senantiasa diberi kesehatan dan kebahagiaan. Mungkin saja ada diantara Sobat Dulur Tekno yang sedang mencari informasi terkait "Cara Blokir Teman di Facebook?" dan masih bingung karena belum menemukan jawabannya. Maka mampirnya Anda di situs ini adalah sebuah keputusan yang tepat, karena kita memang akan mengupasnya.

Kami sudah menghimpun informasi mengenai Cara Blokir Teman di Facebook dan menyusunnya secara sederhana serta tertata rapi guna memudahkan Anda para pembaca dalam memahaminya. Untuk itu tidak ada salahnya mari kita buka lebar-lebar pikiran terhadap hal baru dengan harapan dapat mempermudah kita dalam mempelajarinya. Oke, langsung kepembahasannya saja yuk?

Uraian Lengkap Cara Blokir Teman di Facebook

Siapa yang tidak dengan facebook ? Yah saya rasa hampir semua orang memiliki akun facebook bahkan banyak juga satu orang memiliki akun facebook lebih dari satu. Facebook menjadi sosial media yang paling banyak diminati dan banyak digunakan di seluruh dunia termasuk di indonesia.

Berselancar didunia maya seperti facebook ini sangatlah menyenakan, bayak hiburan, informasi, dan juga ilmu yang bisa kita dapatkan dari facebook. Namun sebaliknya dari facebook juga terkadang ada hal-hal negatif yang sangat berbepngaruh kepada kita.

Seperti adanya berita hoax, orang yang ngajak debat, bahkan banyak juga orang berantem gara- gara facebook. Oleh karena itu kita harus menyikapinya dengan baik. Kita gunakan sosial media untuk hal-hal positif dan hindari hal-hal negatif yang ada di facebook.

Agar kita bisa lebih bijak menggunakan akun facebook untuk hal-hal yang positif sebaiknya kita bisa memfilter teman atau fanspage dari berita-berita hoax dengan cara memblokirnya dari akun facobook kita. Nah dengan begitu beranda kita tidak lagi bertebaran berita-berita hoak atau status yang mengandung unsur kebencial atau permusuhan.

Bagi sobat yang ingin memfilter teman facebook dengan cara blokir teman facebook, silahkan sobat bisa lihat langkah-langkahnya di artikel ini. Karena di artikel ini mimin share cara blokir teman facebook. Nah dengan blokir teman facebook yang dirasa mengganggu dan risih tentunya sobat bisa berselancar di dunia maya dengan tenang dan aman.

OKe langsung saja bagi sobat yang belum tahu bagaimana cara blokir teman facebook, silahkan simak tutorial selengkapnya berikut ini.

Cara Memblokir Teman Facebook Yang Mengganggu Dengan Mudah

  1. Pertama tama silahkan sobat buka akun facebook sobat
  2. Setelah itu silakan klik tanda tiga garis yang berada di bagian pojok kanan atas
  3. Scrool ke bawah dan silahkan klik Pengaturan dan Privasi
  4. Setelah itu silahkan sobat pilih Pengaturan
  5. Scrool kebawah dan temukan pemblokiran setelah itu silahkan kamu klik
  6. Selanjutnya klik Tambahkan ke Daftar Blokir
  7. Silahkan kamu ketik nama teman facebook yang ingin kamu blokir lalu klik Blokir
  8. Selesai

Dengan memblokir teman facebook yang dirasa sering mengganggu dan tidak penting, kini kamu tidak akan melihat lagi status facebook atau tidak akan di hubungi lagi oleh teman facebook yang mengganggu tersebut. Karena setelah sobat lakukan pemblokiran maka teman sobat tersebut tidak bisa lagi menghubungi sobat.

Demikian informasi yang dapat kami share dikesempatan kali ini mengenai cara blokir teman facebook yang mengganggu dengan mudah. Terima kasih semoga informasi ini bermanfaat.

ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
Memuat...

Bagaimana, apakah ulasan tentang √Cara Blokir Teman di Facebook sudah cukup untuk mengobati rasa penasaran Anda? Semoga saja demikian adanya. Terima kasih sudah meluangkan waktu mampir ke situs Dulur Tekno dan membaca uraian diatas hingga selesai. Kami akan terus mengupdate tips dan trik terbaru serta informasi menarik lainnya. Sampai ketemu di postingan selanjutnya dan jangan lupa bahagia.

Post a Comment for "√Cara Blokir Teman di Facebook"